4 Langkah Tepat untuk Mengatasi Masalah dengan Sahabat, Nomor 4 Wajib Dilakukan!

4 Desember 2021, 05:45 WIB
Ilustrasi. Berikut ini cara atasi masalah dengan sahabat. /Unspash/Sam Manns

PR TASIKMALAYA - Memiliki sahabat yang mempunyai visi dan misi yang sama merupakan impian banyak orang, tapi biasanya tidak akan berjalan mulus begitu saja.

Sebab tidak jarang akan terjadi perselisihan kecil yang membuat hubungan dengan sahabat agak renggang.

Mau minta maaf duluan gengsi, tapi kalau tidak memulai duluan akan membuat hubungan dengan sahabat menjadi tidak enak.

Untuk mengatasi masalah dengan sahabat, kamu butuh tips atau solusi yang tepat seperti yang dilansir oleh PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman PinkVilla.

Baca Juga: Tersangka Pelaku Pembunuhan 4 Dekade Lalu di AS Baru Berhasil Ditangkap, Begini Kronologinya

Kamu harus tahu solusi yang tepat untuk atasi masalah dengan sahabat agar hubungan tetap terjaga dengan baik.

Bagaimana caranya? Yuk, simak ulasannya sampai selesai.

Tips Mengatasi Masalah dengan Sahabat

Baca Juga: Ralf Rangnick Bandingkan Skuad Manchester United dan Liverpool ketika Jurgen Klopp Datang: Itu Jelas Bukan..

1. Jangan gengsi untuk minta maaf

Tips pertama seperti yang sudah dibahas sebelumnya, minta maaf adalah solusi terbaik di antara yang terbaik.

Jangan gengsi untuk meminta maaf duluan, terlepas dari siapa yang memulai perselisihan yang terjadi.

Baca Juga: Ralf Rangnick Mengaku Bujuk Michael Carrick Tangani Bersama Manchester United: tapi Dia..

Dengan meminta maaf duluan akan membuat sahabat luluh hatinya dan membuat hubungan kalian kembali harmonis.

2. Memulai percakapan

Apabila sahabat belum bisa memberikan maafnya, sebaiknya kamu jangan menyerah dulu.

Baca Juga: Ini 5 Hal yang Disorot dalam Konser BTS di Los Angeles Hari ke-4, Salah Satunya Penampilan dengan Chris Martin

Buatlah percakapan yang menarik kepada sahabat, pancing mereka dengan obrolan yang bisa menarik minatnya.

Kamu juga bisa memulainya dengan sebuah lelucon yang hanya kamu dan sahabat yang tahu.

3. Sabar

Baca Juga: Link Nonton Ikatan Cinta Malam Ini: Rendy Jujur Soal Jessica, Aldebaran Salah Paham

Bila masalah kamu dan sahabat cukup besar, bahkan lumayan sulit untuk ditangani.

Sebaiknya jangan mudah menyerah, lakukan banyak hal untuk bisa mendapatkan maafnya.

Jangan sungkan untuk bertanya pada mereka mengenai apa yang mereka inginkan, berikut dengan apa yang harus kamu lakukan.

Baca Juga: Ini 5 Hal yang Disorot dalam Konser BTS di Los Angeles Hari ke-4, Salah Satunya Penampilan dengan Chris Martin

Tetap jaga kesabaran kamu, meski terkadang membuat kamu sendiri jengkel menghadapi sahabat yang sedang marah.

Tapi, ingat-ingat kembali bagaimana perjuangan mereka dulu, yang juga ingin mempertahankan hubungan persahabatannya dengan kamu.

4. Berikan kejutan

Baca Juga: Covid-19 Varian Omicron Disebut Punya Tingkat Reinfeksi Lebih Tinggi, Simak Penjelasannya

Tidak hanya kekasih yang menunggu sebuah kejutan dari pasangannya.

Bisa jadi sahabat kamu juga menunggu sebuah kejutan yang sebenarnya sudah lama mereka nantikan.

Tapi kamu terlalu sibuk dengan rutinitas kerja, hingga tidak peka dengan keinginan sahabat.

Baca Juga: Link Nonton Ikatan Cinta Malam Ini: Rendy Jujur Soal Jessica, Aldebaran Salah Paham

Luangkan waktumu untuk memberikan kejutan pada sahabat, apapun bentuknya, pasti mereka akan memaafkanmu dengan mudah.

Bagaimana, lumayan mudah bukan untuk meminta maaf pada sahabat? Semoga bermanfaat yah ulasannya***

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Pink Villa

Tags

Terkini

Terpopuler